Korlantas Polri Gelar Operasi Zebra 2025 Nasional: Penertiban Lalu Lintas Jelang Nataru

Jakarta – Dalam rangka menyambut periode libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/2026, Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) melalui Korps Lalu Lintas (Korlantas) menyiapkan pelaksanaan Operasi Zebra 2025. Operasi penertiban ini akan diselenggarakan secara serentak di seluruh wilayah Indonesia, berlangsung…